Demo Image
Mudik  Sehat, tenang, dan menyenangkan

Mudik Sehat, tenang, dan menyenangkan

Agar Mudik tetap Sehat, tenang, dan menyenangkan, jangan lupa terapkan tips berikut ini :

✅ Cek kesehatan gratis sebelum mudik

✅ Istirahat setiap 4 jam atau saat merasa lelah

✅ Gunakan masker jika sakit

✅ Manfaatkan posko kesehatan jika diperlukan

✅ Hindari rokok dan asap rokok

✅ Sering cuci tangan dengan sabun

✅ Bawa obat sesuai petunjuk dokter jika sedang sakit

✅ Konsumsi makanan sehat dan cukup minum air putih

Selamat Mudik Lebaran, semoga lancar dan selamat sampai tujuan 

@ Designed By Dinas Komunikasi & Informatika Kab. Mojokerto